Langsung ke konten utama

Postingan

MENERIMA DAN MENGGUNAKAN KUASA DARI ...

GEREJA TANGGUH - DAPAT MERASAKAN MANISNYA KEHIDUPAN PAHIT

KENYATAAN MANIS DAN PAHIT Kebanyakan orang memang sebisa mungkin berusaha untuk menghindari peristiwa-peristiwa pahit dalam hidup termasuk lidahnya pun hanya ingin menikmati yang manis-manis saja. Padahal dalam kenyataannya, peristiwa-peristiwa pahit tidak bisa dihindari misalnya: sakit, bencana, kematian orang yang dikasihi, berpisah dengan pasangan yang sangat dicintai, dll. KELUARAN 15:22-27 22. Musa menyuruh orang Israel berangkat dari Laut Teberau, lalu mereka pergi ke padang gurun Syur; tiga hari lamanya mereka berjalan di padang gurun itu dengan tidak mendapat air. 23. Sampailah mereka ke Mara, tetapi mereka tidak dapat meminum air yang di Mara itu, karena pahit rasanya. Itulah sebabnya dinamai orang tempat itu Mara. 24. Lalu bersungut-sungutlah bangsa itu kepada Musa, kata mereka: "Apakah yang akan kami minum?" 25. Musa berseru-seru kepada TUHAN, dan TUHAN menunjukkan kepadanya sepotong kayu; Musa melemparkan kayu itu ke dalam air; lalu air itu menjadi manis. Di sanal

GEREJA YANG TANGGUH HARUS MEMILIKI KEYAKINAN IMAN

Roma 8:31-39 - KEYAKINAN IMAN 31. Sebab itu apakah yang akan kita katakan tentang semuanya itu? Jika TUHAN di pihak kita, siapakah yang akan melawan kita?   32. Ia, yang tidak menyayangkan Anak-Nya sendiri, tetapi yang menyerahkan-Nya bagi kita semua, bagaimanakah mungkin Ia tidak mengaruniakan segala sesuatu kepada kita bersama-sama dengan Dia?  33. Siapakah yang akan menggugat 0rang-orang pilihan TUHAN? TUHAN, yang membenarkan mereka? Siapakah yang akan menghukum mereka? 34. Kristus Yesus, yang telah mati? Bahkan lebih lagi: yang telah bangkit, yang juga duduk di sebelah kanan TUHAN, yang malah menjadi Pembela bagi kita? 35. Siapakah yang akan memisahkan kita dari kasih Kristus? Penindasan atau kesesakan atau penganiayaan, atau kelaparan atau ketelanjangan, atau bahaya, atau pedang? 36. Seperti ada tertulis: "Oleh karena Engkau kami ada dalam bahaya maut sepanjang hari, kami telah dianggap sebagai domba-domba sembelihan.  37. Tetapi dalam semuanya itu kita lebih dari pada orang-

TEKANAN YANG MEMBUAHKAN PERTUMBUHAN YANG BENAR

Mazmur 42:5 - Mengapa engkau tertekan, hai jiwaku, dan gelisah di dalam diriku? Berharaplah kepada TUHAN! Sebab aku akan bersyukur lagi kepada-Nya, penolongku dan TUHAN ku! Mazmur 42:6 - Jiwaku tertekan dalam diriku, sebab itu aku teringat kepada-Mu dari tanah sungai Yordan dan pegunungan Hermon, dari gunung Mizar. Mazmur 42:11 - Mengapa engkau tertekan, hai jiwaku, dan mengapa engkau gelisah di dalam diriku? Berharaplah kepada TUHAN! Sebab aku bersyukur lagi kepada-Nya, penolongku dan TUHAN ku! Mazmur 42: Mengapa engkau tertekan, hai jiwaku, dan mengapa engkau gelisah di dalam diriku? Berharaplah kepada TUHAN! Sebab aku bersyukur lagi kepada-Nya, penolongku dan TUHAN ku! Pemazmur (umat) tinggal di pembuangan dan mengucapkan kerinduannya kepada bait TUHAN. Ia mohon supaya diperbolehkan pulang untuk turut serta dalam ibadat di bait TUHAN. Hati pemazmur remuk karena tidak dapat melakukan ziarahnya yang lazim ke Bait Suci. Tertekan atau Depresi adalah gangguan suasana hati (mood) yang dit

KELUARGA TANGGUH

  DEFINISI: tangguh2/tang·guh/ a 1 sukar dikalahkan; kuat; andal;      2 kuat sekali (tentang pendirian dan sebagainya); tabah dan tahan (menderita dan sebagainya); kukuh Keluarga :  adalah unit terkecil dari masyarakat yang terdiri atas kepala keluarga dan beberapa orang yang terkumpul dan tinggal di suatu tempat di bawah suatu atap dalam keadaan saling ketergantungan. (Ayah + Ibu + Anak) Keluarga Tangguh :  keluarga yang sukar dikalahkan / kuat / andal /  tabah dan tahan (menderita dan sebagainya) / kukuh - peran ayah + ibu + anak Yosua 24:15 - Tetapi jika kamu anggap tidak baik untuk beribadah kepada TUHAN, pilihlah pada hari ini kepada siapa kamu akan beribadah; allah yang kepadanya nenek moyangmu beribadah di seberang sungai Efrat, atau allah orang Amori yang negerinya kamu diami ini. Tetapi aku dan seisi rumahku, kami akan beribadah kepada TUHAN!“          -      Yosua mengerti betapa pentingnya keputusan mereka hari itu karena keputusan mereka hari itu                  akan men

SATU-SATUNYA HARAPAN

  Keluaran 14:13-14 "Janganlah takut, berdirilah tetap dan lihatlah keselamatan dari TUHAN, yang akan diberikan-Nya hari ini kepadamu; sebab orang Mesir yang kamu lihat hari ini, tidak akan kamu lihat lagi untuk selama-lamanya. TUHAN akan berperang untuk kamu, dan kamu akan diam saja."    1. Jangan Takut Rasa takut tidak akan menolong, justru akan semakin melemahkan dan mempersulit keadaan.  Iblis menaburkan benih ketakutan untuk melemahkan dan melumpuhkan iman orang percaya. Ketakutan adalah musuh dari iman dan merupakan roh yang harus kita kalahkan. “ Sebab TUHAN memberikan kepada kita bukan roh ketakutan, melainkan roh yang membangkitkan kekuatan, kasih dan ketertiban ."  2 Timotius 1:7   2. Berdirilah Tetap (Berdiri Teguh Dalam Iman) Dalam menghadapi segala hal sulit, adalah penting bagi kita untuk bisa tetap berdiri dalam iman Orang yang goyah = meragukan kuasa TUHAN dan keraguan kita menjadi penghalang baginya untuk melihat kemuliaan TUHAN. Sebab itu kamu harus be

KETAATAN YANG MEMBAWA KEPADA KEHIDUPAN

  Amsal 13:13 Siapa meremehkan firman, ia akan menanggung akibatnya,  tetapi siapa taat kepada perintah, akan menerima balasan. Arti kata TAAT :  1 senantiasa tunduk (kepada Tuhan, pemerintah, dan sebagainya); patuh ;  2 tidak berlaku curang; setia: TAAT = TIDAK ADA ALASAN TITIK Ibrani 11:31 - Karena iman maka Rahab, perempuan sundal itu, tidak turut binasa bersama-sama dengan orang-orang durhaka, karena ia telah menyambut pengintai-pengintai itu dengan baik.  Nama Rahab dicatat dalam Alkitab bukan karena kebetulan dia tinggal di tembok kota Yerikho melainkan karena IMANNYA! Karena IMAN maka Rahab menyambut dengan baik kedua  pengintai yang dikirim oleh Yosua. Roma 10:17a – Jadi, Iman timbul dari  p endengaran ... Rahab mendengar apa yang  TUHAN lakukan bagi bangsa Israel. IMAN RAHAB MENDORONG DIA UNTUK TAAT DALAM SELURUH FIRMAN TUHAN ORANG-ORANG YANG BERIMAN KEPADA TUHAN ADALAH ORANG-ORANG YANG TAAT, BAIK KEPADA TUHAN, PEMIMPIN, ORANG TUA, DLL 1. MEMAHAMI RENCANA TUHAN - Yosua 2:9-

DAMAI DI TENGAH BADAI

 PEACE IN THE MIDST OF THE STORM Yohanes 20:19-23 Yohanes 20 ayat 19. Ketika hari sudah malam pada hari pertama minggu itu berkumpullah murid-murid Yesus di suatu tempat dengan pintu-pintu yang terkunci karena mereka takut kepada orang-orang Yahudi. Pada waktu itu datanglah Yesus dan berdiri di tengah-tengah mereka dan berkata: "Damai sejahtera bagi kamu!" ayat 20. Dan sesudah berkata demikian, Ia menunjukkan tangan-Nya dan lambung-Nya kepada mereka. Murid-murid itu bersukacita ketika mereka melihat Tuhan. ayat 21. Maka kata Yesus sekali lagi: "Damai sejahtera bagi kamu! Sama seperti Bapa mengutus Aku, demikian juga sekarang Aku mengutus kamu." ayat 22. Dan sesudah berkata demikian, Ia mengembusi mereka dan berkata: "Terimalah Roh Kudus. ayat 23. Jikalau kamu mengampuni dosa orang, dosanya diampuni, dan jikalau kamu menyatakan dosa orang tetap ada, dosanya tetap ada.” 1. TUHAN YESHUA ADALAH SUMBER DAMAI SEJAHTERA KITA. Yoh.20:20 - Dan sesudah berkata demikian,

TOLERANSI YANG MENYESATKAN/MEMBINASAKAN

  TUHAN YESUS MENYATAKAN DIRI KEPADA JEMAAT TIATIRA: Wahyu 2:18 - Dan tuliskanlah  kepada malaikat jemaat di Tiatira: Inilah firman Anak YAHWEH, yang mata-Nya bagaikan nyala api dan kaki-Nya bagaikan tembaga: 1. Pujian: Wahyu 2:19 -  Aku tahu segala pekerjaanmu: baik kasihmu maupun imanmu, baik pelayananmu maupun ketekunanmu. Aku tahu, bahwa pekerjaanmu yang terakhir lebih banyak dari pada yang pertama”.          1.  Aku tahu " P ekerjaanmu ", orang-orang Tiatira adalah orang pekerja keras, mereka juga adalah                   orang-orang yang terlibat dalam kasih melayani orang lain dengan uang mereka, tenaga, waktu                dan semua yang dapat mereka lakukan untuk Tuhan.          2. Aku tahu " Kasihmu ", Jemaat di Tiatira adalah jemaat yang mengasihi Tuhan. Bukan seperti                        jemaat di Efesus yang kehilangan Kasih, tetapi jemaat yang tetap di dalam Kasih.          3. Aku tahu " Imanmu ", , Iman yang dimaksud disini adalah bukan s

PERTOLONGAN KITA DATANGNYA DARI TUHAN

Mazmur 121  121:1 Nyanyian ziarah. Aku melayangkan mataku ke gunung-gunung; dari manakah akan datang pertolonganku? 121:2 Pertolonganku ialah dari TUHAN, yang menjadikan langit dan bumi.121:3 Ia takkan membiarkan kakimu goyah, Penjagamu tidak akan terlelap.121:4 Sesungguhnya tidak terlelap dan tidak tertidur Penjaga Israel.121:5 Tuhanlah Penjagamu, Tuhanlah naunganmu di sebelah tangan kananmu.121:6 Matahari tidak menyakiti engkau pada waktu siang, atau bulan pada waktu malam.121:7 TUHAN akan menjaga engkau terhadap segala kecelakaan; Ia akan menjaga nyawamu.121:8 TUHAN akan menjaga keluar masukmu, dari sekarang sampai selama-lamanya. 1. Tuhan Tidak Membiarkan Kaki Kita Goyah Mazmur 37:23  Tuhan menetapkan langkah-langkah orang yang hidupnya berkenan kepada-Nya; apabila ia jatuh, tidaklah sampai tergeletak, sebab Tuhan menopang tangannya.  2. Tuhan Penjaga Umat-Nya -- Yesaya 26:3 TUHAN bukan hanya sebagai SANG PENCIPTA tetapi Ia adalah SANG PENJAGA UMAT-NYA yang sangat bisa diandalkan.

SETIA SAMPAI MATI

 SETIA SAMPAI MATI Wahyu 2:8-11 Tuhan Yesus menyatakan Diri: Wahyu 2:8 - "Dan tuliskanlah kepada malaikat jemaat di Smirna:  Inilah firman dari Yang Awal dan Yang Akhir , yang telah mati dan hidup kembali : 1. Pujian: miskin tapi kaya Wahyu 2:9 - Aku tahu kesusahanmu dan kemiskinanmu--namun engkau kaya--dan fitnah mereka, yang menyebut dirinya orang Yahudi, tetapi yang sebenarnya tidak demikian: sebaliknya mereka adalah jemaah Iblis. TUHAN TUHAN YESHUA melihat Jemaat Smirna sedang mengalami  banyak  pencobaan dan pencobaan berikutnya sudah di ambang pintu. 1. Kesusahan (qlipsiz) = kesusahan – ambruk di bawah tekanan suatu beban. 2. Kemiskinan (ptwcesia) =  keadaan melarat sekali (krn diperlakukan tidak adil ) 3. Fitnahan (blasfhmia) = hujatan dari orang Yahudi yang menghasut para pejabat untuk memenjarakan mereka Pelajaran: 1. TUHAN  TUHAN YESHUA TAHU KESUSAHANMU SEBAGAI JEMAAT TUHAN YANG SETIA. 2. Miliki keyakinan Iman yang teguh.  2 Kor.8:2 - Selagi dicobai dengan berat dalam p

KEMBALI KEPADA KASIH YANG MULA-MULA

 KEMBALI KEPADA KASIH YANG MULA-MULA Wahyu 2:1-7 Latar belakang Jemaat Efesus Efesus pada masa itu adalah kota dengan jumlah penduduk 250.000 – 300.000 jiwa dan memiliki pelabuhan terbesar di Asia Kecil. Di kota ini terdapat kuil yang terkenal dengan nama kuil Dewi Artemis. Jemaat Efesus dimulai dengan jumlah anggota 12 orang – Kisah Para Rasul 19:1-12. Mereka begitu bergairah, antusias, haus dan lapar akan kebenaran firman Tuhan.  Melalui pelayanan Paulus, mereka mengalami baptisan Roh Kudus, terjadi manifestasi roh, karunia-karunia roh berfungsi dengan optimal, tekun dalam pengajaran dan giat melakukan penginjilan. Melalui jemaat Efesus inilah Injil diberitakan ke seluruh Asia. Diperkirakan Jemaat Efesus ini berusia 40 tahun ketika Tuhan Yesus Kristus menyampaikan surat ini melalui rasul Yohanes. Dari sini kita melihat telah terjadi pergantian generasi. Generasi yang baru ini sudah berbeda dengan generasi pendahulunya. Yang sangat menyolok dari generasi yang baru ini ialah kehidupan

MENGAWALI DENGAN ROH, MENGAKHIRI DENGAN ROH 2

Pengkhotbah 7:8a ~ Akhir suatu hal lebih baik dari pada awalnya Bukan langkah awal yang penting, tetapi langkah akhir yang menentukan Kehidupan rohani diuji seumur hidup. Bila kita bisa menjalani kehidupan rohani hanya dalam jangka waktu tertentu, waspadalah agar kita tidak jatuh di masa mendatang. Kita harus terus berjuang seperti pelari jarak jauh yang tidak berhenti berlari sebelum mencapai garis akhir. 1. Hidup Menurut Roh 2 Raja-Raja 12 dan 2 Tawarikh 24 menceritakan kepada kita bagaimana Yoas tidak terus membiarkan hidupnya di pimpin oleh Roh. Galatia 5:16 - Maksudku ialah: hiduplah oleh Roh, maka kamu tidak akan menuruti keinginan daging.  5:17 Sebab keinginan daging  berlawanan dengan keinginan Roh dan keinginan Roh berlawanan dengan keinginan daging --karena keduanya bertentangan--sehingga kamu setiap kali tidak melakukan apa yang kamu kehendaki.  5:18 Akan tetapi jikalau kamu memberi dirimu dipimpin oleh Roh,  maka kamu tidak hidup di bawah hukum Taurat.  Yoas adalah raja yan